Ups! Blake Lively dan Anaknya Panggil Ryan Reynolds 'Mama'
Diterbitkan:
Blake Lively & Ryan Reynolds © Splashnews.com
Kapanlagi.com - Ryan Reynolds dan Blake Lively semakin bahagia semenjak kelahiran buah hati mereka, James. Saat menjadi bintang tamu di acara The Tonight Show belum lama ini, Ryan pun sempat menceritakan pengalamannya menjadi ayah baru.
Pada kesempatan itu, Ryan juga sedikit bercerita soal perkembangan anaknya yang sudah mulai bisa bicara. Uniknya, James malah memanggil Ryan 'mama'. Alhasil istrinya pun juga memanggilnya seperti itu. Intip videonya di sini!
Video by Youtube.com/The Tonight Show Starring Jimmy Fallon
Simak berita ini juga ya
Saat Spider-Man Bergaya Ala Deadpool, Cool Abis
Trailer Perdana 'DEADPOOL' Tampilkan Wajah Hancur Ryan Reynolds
[VIDEO] Cara Kocak Ryan Reynolds Kenalkan Diri Sebagai Deadpool
3 Tahun Menikah, Ryan Reynolds dan Blake Lively Bakal Bercerai?
Film 'DEADPOOL' Usai Syuting, Ryan Reynolds Terima Kasih ke Fans
(Duh! Onad lagi-lagi terjerat kasus narkoba dan diamankan pihak kepolisian.)
(kpl/mhr)
Editor:
Helmi Romadhon
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
More Stories
Advertisement
Advertisement
