Audi Marissa Diisukan Pindah Agama, Ibunda: Allah Saja Ia Tinggalkan, Apalagi Kamu
Audi Marissa © instagram.com/audimarissa
Kapanlagi.com - Curhatan Instagram ibu Audi Marissa ramai dibicarakan publik. Hal ini berkaitan dengan isu dugaan sang aktris berpindah agama setelah pernikahannya dengan Anthony Xie. Pasalnya, ibu Audi Marissa menuliskan sederetan curhatan tepat setelah pernikahan sang putri. Termasuk tulisan-tulisan yang menyangkut tentang agama.
Advertisement
1. Allah Saja Ia Tinggalkan
Saat putrinya ramai dibicarakan karena isu pindah agama, ibu Audi Marissa tampak memposting penggalan kalimat dari Imam Syafi'i ini.
"Jangan pernah mencintai seseorang yang tidak mencintai Allah. Jika Allah saja dia tinggalkan, apalagi kamu," begitu lah pesan yang diposting ibu Audi Marissa.
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
2. Orangtua Tak Datang
Melihat foto dan video pernikahan yang diunggah Audi Marissa, tidak terlihat kehadiran ibu Audi dan orangtua Anthony Xie. Namun pemain sinetron ini sudah menjelaskan kalau ketidakhadiran orangtua mereka karena Covid dan bukan alasan restu seperti yang diduga netizen.
Di Instagram Story Audi Marissa yang berhasil ditangkap akun @insta.nyinyir, ia juga menjelaskan mengenai postingan ibunya. Pasalnya Audi tegas membantah kalau itu tidak ditujukan untuknya.
#Jangan Lewatkan
Audi Marissa Pamerkan Cincin Kawinnya dengan Anthony Xie, Berlian Besar dan Mewah!
Audi Marissa Diisukan Pindah Agama, Ibunda: Berharaplah Kepada Allah SWT
Audi Marissa Dikabarkan Pindah Agama Karena Menikah dengan Anthony Xie, Curhatan Ibunda Viral
Audi Marissa Bahagia Umumkan Pernikahan dengan Anthony Xie, Netizen Malah Heboh Isu Pindah Agama
Stylist, Sederet Seleb Indonesia Ini Tampil Ala Idol K-Pop - Bak Aktris di Drama
(Ramai kabar perceraian dengan Raisa, Hamish Daud sebut tudingan selingkuh itu fitnah.)
(kpl/jje)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
