Dian Sastro Bakal Hadir di Festival Film Cannes 2012

Ditemui di Pastis Kitchen & Bar – Aston Kuningan Suites Apartment, Jakarta Selatan, Senin (14/5) malam, aktris cantik Dian Sastrowardoyo menceritakan kebanggaanya bisa ikut serta dalam festival film sekelas Cannes pada akhir Mei nanti. Seperti apa persiapan Dian? Simak foto-foto berikut ini.

Dian Sastrowardoyo

Hadir dalam ajang perfilman prestisius di mata dunia, Dian pun bakal mendapat perlakuan layaknya pekerja film internasional.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Deni Mulyadi
1/13
Album Artis