Konser Andra and The BackBone
Diterbitkan
Usai meluncurkan album perdana Andra And The BackBones baru-baru ini, Andra langsung menggebrak Jakarta dengan menggelar konser mini di Hard Rock Cafe, Jakarta, Rabu (24/1) malam. Dengan bintang tamu Dhani Ahmad, Fadli 'Padi', Once 'Dewa', konser berjalan apik. Pengunjung yang hadir malam itu terhanyut dengan lagu-lagu dibawakan Andra Band. Sayang, karena keracunan makanan, Audy, yang juga sebagai bintang tamu, berhalangan.
Andra And The BackBones menggelar konser mini di Hard Rock Cafe, Jakarta, Rabu (24/1) malam
Hak Cipta: KapanLagi.com
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement