Konser Andra and The BackBone

Usai meluncurkan album perdana Andra And The BackBones baru-baru ini, Andra langsung menggebrak Jakarta dengan menggelar konser mini di Hard Rock Cafe, Jakarta, Rabu (24/1) malam. Dengan bintang tamu Dhani Ahmad, Fadli 'Padi', Once 'Dewa', konser berjalan apik. Pengunjung yang hadir malam itu terhanyut dengan lagu-lagu dibawakan Andra Band. Sayang, karena keracunan makanan, Audy, yang juga sebagai bintang tamu, berhalangan.

Konser Mini

Andra And The BackBones menggelar konser mini di Hard Rock Cafe, Jakarta, Rabu (24/1) malam


Hak Cipta: KapanLagi.com
1/25
Berita Terkait