Kronologi Nana Mirdad Dikejar Debt Collector, Ungkapkan Rasa Kesalnya Gara-Gara Hal Ini

Kapanlagi.com - Aktris Nana Mirdad baru-baru ini mengungkapkan kekesalannya setelah menggunakan fitur paylater di sebuah aplikasi. Dalam unggahannya di Instagram Story, ia menceritakan rasa kesalnya setelah ditagih dengan cara yang menurutnya tidak menyenangkan.

Cerita tersebut bermula dari Nana yang terlambat satu hari dalam membayar tagihan paylater, namun menurutnya denda keterlambatan dan cara penagihannya terlalu berlebihan. Simak cerita lengkapnya berikut ini.

Kronologi Nana Mirdad Dikejar Debt Collector

Aktris Nana Mirdad baru-baru ini menceritakan pengalaman tidak menyenangkannya kala menggunakan fitur paylater di sebuah aplikasi. Cerita bermula saat tagihannya baru jatuh tempo di tanggal 1, namun ia sudah ditelpon terus menerus sejak pagi. 


Hak Cipta: https://www.instagram.com/nanamirdad_/
1/7
Album Artis