Memulai Hidup Baru, 8 Selebriti Ini Putuskan Untuk Berpindah Agama Saat Akan Menikah

Sederet selebriti tanah air ini memutuskan untuk berpindah keyakinan. Mereka memutuskan untuk menjadi mualaf sebelum menikah dengan pasangannya masing-masing.

Siapa saja mereka? Yuk simak selengkapnya di sini.

seleb pindah agama, seleb pindah agama saat menikah

Beberapa bulan sebelum mempersunting Nabila Faisal, Marcell Darwin telah memutuskan berpindah ke agama Islam. Keputusan ini diakuinya sebagai keputusan pribadi, dan bukan hanya karena menikah.


Hak Cipta: Instagram @marcelldarwin
1/9