FOTO: Gaya Unik & Fashionable Rihanna Saat Jadi Model Allure

Rihanna baru saja menjalani photoshoot bersama Allure Magazine. Di sanalah ia tampil cantik dengan tema pemotretan yang sangat unik dan high fashion. Mulai dari riasan makeup hingga busana yang dikenakannya benar-benar membuatnya terlihat seperti model profesional. Penasaran seperti apa foto-fotonya?

Rihanna Photoshoot

Berpose di depan backdrop berwarna oranye menyala seperti ini, Rihanna tetap terlihat mencolok dengan outfit oversized bermotif plaid seperti ini.


Hak Cipta: Allure Magazine
5/9
Album Artis