Transformasi Kim Sae Ron, Si Cantik Yang Akting Sejak Kecil

Di Korea Selatan, banyak sekali aktor maupun aktris dengan kemampuan akting yang hebat. Namun, tak banyak dari mereka yang benar-benar memulai berakting sejak masih kecil. Dan apresiasi tersendiri patut diberikan pada sosok Kim Sae Ron. Sejak usia 9 tahun, Kim sudah bermain di berbagai judul film. Kini usianya memasuki 17 tahun, seperti apa perubahannya? Yuk intip bareng-bareng..

Kim Sae Ron

Uniknya, kebanyakan peran Kim dalam film adalah sebagai gadis susah atau miskin yang kadang bernasib tragis.


Hak Cipta: Credit: @kim.sae.ron
6/9
Album Artis