Still Cuts Telah Dirilis! Berikut Cuplikan dari Drakor 'MELANCHOLIA' yang DIbintangi Oleh Lee Do Hyun

Stasiun TV asal Korea Selatan, TvN telah merilis beberapa still cuts dari drama Korea yang berjudul MELANCHOLIA di Instagram. Aktor Lee Do Hyun dan aktris Im Soo Jung juga berada di dalam still cuts tersebut. Apakah kalian sudah penasaran? Kuy, cek di sini!

Ditulis oleh Aprilia Ratna Ningtyas.

Melancholia

Tampak Noh Jung Ah, seorang kepala administrasi sekolah sedang memberikan pidatonya di depan podium.


Hak Cipta: Instagram.com/tvn_drama
6/8