Kapanlagi.com - Drakor BUSINESS PROPOSAL yang tayang di SBS dan Netflix sekarang ini memang tengah digandrungi oleh penonton. Para bintang yang ikut meramaikan serial tersebut pun ikut jadi sorotan, termasuk aktor ganteng Kim Min Kyu.
Berikut ada deretan foto ganteng Kim Min Kyu serta berbagai fakta menarik dari sang aktor. Penasaran?
1. Dalam drakor BUSINESS PROPOSAL, Kim Min Kyu memerankan karakter sekretaris ganteng bernama Cha Sung Hoon.

Credit: As Tagged
2. Selalu tampil dalam balutan setelan jas serta kacamata, Kim Min Kyu memberikan kesan misterius sekaligus cool di drama tersebut.

Credit: As Tagged
3. Dalam BUSINESS PROPOSAL, Kim Min Kyu dipasangkan dengan Seol In Ah, chemistry keduanya bikin penonton baper!

Credit: As Tagged
4. Kalau yang satu ini ada pesona ganteng Kim Min Kyu tersenyum pamerkan lesung pipinya yang manis banget!

Credit: As Tagged
5. Untuk foto promosi, Kim Min Kyu tampak mahir berpose. Tak heran karena memang pria muda ini mengawali karir sebagai model.

Credit: As Tagged
6. Kim Min Kyu sendiri juga dikenal suka dengan binatang, terutama kucing!

Credit: As Tagged
7. Punya kaki yang begitu jenjang, meski berjalan biasa, Kim Min Kyu tampak seperti sedang berjalan di catwalk!

Credit: As Tagged
8. Mungkin tak banyak yang tahu, Kim Min Kyu juga ikut serta meramaikan drakor SNOWDROP memerankan karakter tentara bernama Joo Gyeok Chan.

Credit: As Tagged
9. Meski terlihat cool sekaligus manis, Kim Min Kyu juga memiliki sisi yang lucu. Begini pose kocaknya saat berada di depan food truck dari fans.

Credit: As Tagged
10. Kembali ada potret Kim Min Kyu pamerkan senyuman manis dan lesung pipi, berpose bareng kucing yang tak kalah uwu-nya!

Credit: As Tagged
11. Pesona ganteng Kim Min Kyu menghadiri preskon drama BUSINESS PROPOSAL beberapa waktu lalu juga ramai jadi sorotan.

Credit: As Tagged
12. Tak hanya lesung pipi, tubuh atletis juga menjadi daya tarik tersendiri dari Kim Min Kyu.

Credit: As Tagged
13. Bahkan, di salah satu scene BUSINESS PROPOSAL, Kim Min Kyu sempat telanjang dada pamerkan tubuh kekarnya!

Credit: As Tagged
14. Kim Min Kyu sendiri juga memiliki suara yang merdu! Ia sempat muncul di salah satu episode 'I Can Hear Your Voice' dan sempat viral.

Credit: As Tagged
15. So, bagaimana pendapat kalian soal deretan fakta dan potret ganteng dari Kim Min Kyu ini, KLovers? Apa kalian salah satu fans-nya?

Credit: As Tagged
https://www.newshub.id/interactive2/3071