Ade Govinda Tak Mau Bandingkan Pacar Barunya Dengan Mantan
dok. KapanLagi.com®
Kapanlagi.com - Ade Govinda rupanya sudah memiliki kekasih baru pasca putus dari Chika Jessica. Identitas pacar baru tersebut diketahui adalah Christina Colondam. Ia lah yang saat ini menghiasi hari-hari Ade sejak enam bulan lalu. Kapan secara resminya mereka berpacaran? Ade mengaku mereka berpacaran resmi sejak empat bulan yang lalu."Aku kenal sama dia, dia dikontrak label untuk bikin album kebetulan aku produser albumnya," ujar Ade saat dijumpai di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Kamis (13/3).Seperi apa sosok Christina? Ade mengaku bahwa pacar barunya ini memiliki memiliki pemikiran maju dan lebih cerdas dibanding mantan kekasihnya. Namun itu bukan bermaksud membanding-bandingkan kekasihnya."Aku enggak mau banding-bandingin lah semua orang punya kekurangan. Yang sekarang punya pemikiran yang sangat maju," pungkasnya.
Kumpulan berita menarik
Film Murah Namun Bisa Memencundangi Film-Film Berbiaya Besar
Duo Doraemon dan Nobita, Tak Akan Lekang Dimakan Usia
Dunia Berduka - Nobita Doraemon Akhirnya Berpisah
Sosok Pahlawan Seperti Apa Yang Disukai Hollywood Setahun Ini?
5 Film Ini Diramalkan Akan Mendominasi Ajang Penghargaan
Sim Salabim, Mesin Penjual Ini Sediakan Produk Tak Biasa
Wow, 10 Video Game Ini Mengubah Sejarah
Â
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(kpl/aal/dka)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
