John Abraham Berperan Jadi Anak Amitabh Bachchan

Kapanlagi.com - John Abraham akan berperan sebagai anak Amitabh dalam sebuah film baru. Ini merupakan untuk kedua kalinya John bermain bersama aktor kawakan India. Sebelumnya mereka bermain dalam film AETBAAR yang tidak dapat memasuki box office.

Akan tetapi saat ini John juga sedang dikasting untuk filmnya Suneel Darshan dimana dia akan bermain bareng Akshay. Sementara jadwal syuting dilakukan pada waktu yang hampir bersamaan.

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(plb/erl)

Rekomendasi
Trending