'Merindu', Transformasi Tuty Darmawangsa Sebagai Penyanyi
Diperbarui: Diterbitkan:
Tuty Darmawangsa rilis single (credit: Dokumentasi Pribadi)
Kapanlagi.com - Tuty Darmawangsa baru saja merilis karya baru berjudul Merindu. Karya terbarunya ini merupakan ciptaannya sendiri.
Tak hanya diciptakan sendiri, Merindu juga menjadi tanda Tuty bertransformasi sebagai musisi yang lengkap. Pasalnya, kakak dari pedangdut Irma Darmawangsa ini juga terjun langsung dalam mengaransemen musiknya.
"Walaupun aku nggak bisa main musik tapi aku banyak ide tentang aransement musiknya harus seperti apa dan teman-teman musisi yang membantu maunya aku seperti ini musiknya. Jadi kami klop kerja sama dalam aransement musik di lagu aku," kata Tuty
Advertisement
1. Tidak Hilang Karakter Rock
Hadir dengan genre pop orkestra, Tuty dalam Merindu tetap tidak menghilangkan karakter rock yang selama ini menempel di warna vokalnya.
Merindu yang diproduksi SevenLeaf resmi di tayang perdana YouTube channel "Cerita Tuty Darmawangsa'" pada tanggal 22 Maret 2022 dan puncaknya pihak management sevenleaf di mana Tuty Darmawangsa bernaung, resmi meluncurkan Merindu pada tanggal 4 Maret 2022 di Raja Cafe Galaxy milik Benny Chandra.
(Duh! Onad lagi-lagi terjerat kasus narkoba dan diamankan pihak kepolisian.)
2. Genre Pop Orkestra
"Walaupun aku nggak bisa main musik tapi aku banyak ide tentang aransement musiknya harus seperti apa dan teman-teman musisi yang membantu maunya aku seperti ini musiknya. Jadi kami klop kerja sama dalam aransement musik di lagu aku," kata Tuty
Hadir dengan genre pop orkestra, Tuty dalam Merindu tetap tidak menghilangkan karakter rock yang selama ini menempel di warna vokalnya.
3. Senang Banget
Merindu yang diproduksi SevenLeaf resmi di tayang perdana YouTube channel "Cerita Tuty Darmawangsa'" pada tanggal 22 Maret 2022 dan puncaknya pihak management sevenleaf di mana Tuty Darmawangsa bernaung, resmi meluncurkan Merindu pada tanggal 4 Maret 2022 di Raja Cafe Galaxy milik Benny Chandra.
"Alhamdulillah senang banget akhirnya rilis juga. Ini lagu pertama aku yang aku ciptain, aku aransemen dan aku nyanyiin sendiri," kata Tuty.
4. Karier Bermusik Sejak Kecil
Tuty merintis karier bermusiknya sejak kecil berawal dari panggung-panggung perayaan. Menjadi penyanyi cafe juga pernah dirasakannya.
Kesempatan untuk menapaki karier profesional sebagai penyanyi datang pada tahun 90-an saat Tuty meluncurkan album perdananya yang berjudul Stop.
5. Kerap Nyanyi Lagu Rock, Dangdut Sampai Jazz
Setelah itu, Tuty kerap menyanyikan lagu-lagu dengan berbagai genre, Rock, dangdut, reggae,keroncong hingga jazz.
Kemudian tahun 2000-an saat dangdut menjadi core musik, tak luput dimasukinya dengan meluncurkan lagu berjudul Cogan. Bahkan Tuty jga mencipt lagu dangdut dengan judul Rong Terong.
"Di sini aku memang tertantang untuk bisa membawakan berbagai genre lagu Karena aku juga seorang entertainer yang harus bisa menghibur penonton dengan lagu lagu yang aku tampilkan," tuturnya.
6. Berharap Bisa Diterima Masyarakat
Tuty berharap lagunya Merindu bisa diterima masyarakat dan selalu rindu untuk dinyanyikan.
"Semoga di lagu terbaru aku yang sekaranh ini Merindu dapat diterima oleh masyarakat di seluruh Nusantara dan Merindu akan selalu membuat yang mendengarnya slalu rindu untuk menyanyikan dan mendengarkan karya aku Merindu Aamiin," harapnya.
Jangan Lewatkan
Ghea Youbi Lontarkan Kalimat dan Sindiran Pedas Lewat 'Kamu Halu'
'Cantiknya Tetangga Sebelah' Viral, Shanka Band Dibanding-Bandingkan Dengan ST-12 dan Bian Gindas
Sahila Hisyam dan Iis Dahlia Duet Jadi Model Video Klip 'Orang Tak Istimewa' Milik Arman Wosi
Sparkgirls, Rilis Single Perdana di Dua Negara
'Freedom of Pandemic' Sebuah Doa Dari Grup Musik Genk21 Untuk Umat Manusia
(Siapa itu Sabrina Alatas, sosok yang sedang trending dan jadi sorotan netizen.)
Berita Foto
(kpl/dan/nda)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
