Lipstik Hitam dan Muka Judes Jadi Modal Sherina Rayakan Halloween
Diperbarui
Sherina. Foto: KapanLagi.com®
Kapanlagi.com - Akhir Oktober selalu menjadi momen yang menyenangkan bagi anak-anak dan dewasa di beberapa negara. Apalagi kalau bukan peringatan Halloween yang identik dengan main kostum?
Hal ini pula yang terlihat dari sosok Sherina yang juga ikutan merayakan halloween. Melalui akun Instagram miliknya, Sherina menunjukkan make up gotik di tengah perayaan halloween.
🎃
A photo posted by Sherina (@sherinasinna)Â on Oct 10, 2014 at 6:41am PDT
Foto tersebut memuat potret Sherina dengan eye liner tebal. Tak hanya itu, Sherina juga mengenakan lipstik hitam yang sangat pas di bibirnya.
Advertisement
Sherina terlihat memasang muka menyeramkan saat memandang ke arah kamera. Melalui foto ini, tampak pula ia mengenakan sebuah kaos yang menutup bagian lehernya.
Beragam pujian pun datang dari para fans yang melihat gaya gotik seperti ini. Keren dan cantik menjadi dua kata yang paling pas mewakili fotonya ini.
Ini dia cara Sherina merayakan halloween. Bagaimana dengan kamu?
Berita Seputar Fashion Lainnya:
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
Berita Foto
(kpl/nad)
Editor:
Nadia Adibie
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
