7 Potret Sherina Munaf Ulang Tahun ke-35, Potong Nasi Tumpeng dan Banjir Ucapan Selamat
Artis cantik Sherina Munaf baru saja merayakan bertambahnya usia. Berulang tahun tanggal 11 Juni, kini umurnya menginjak 35 tahun. Putri Triawan Munaf ini terlihat mengunggah berbagi ucapan selamat di media sosialnya, bahkan diberi kejutan nasi tumpeng oleh para sahabatnya. Begini potretnya.
Kamis, 12 Juni 2025 11:47
Dengan wajah ceria dan penuh senyuman, Sherina memotong pucuk nasi tumpeng ke dalam piring kecil. Tak lupa ia tambahkan lauk di sekitar potongan tumpeng tersebut.
Hak Cipta: Instagram/stories/sherinamunaf
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
