Zack Lee Bicara Soal Roger Danuarta dan Kasus Mario Lawalata

Lama tak terlihat, Zack Lee akhirnya muncul saat mengunjungi sahabatnya Roger Danuarta yang ditahan di Polsek Metro Pulogadung pada Jumat (21/2). Dalam kesempatan ini, ia pun sempat bicara tentang rumor perseteruannya dengan Mario Lawalata. Simak foto-fotonya berikut ini. Selanjutnya...

Zack Lee

Sebagai sahabat, Zack Lee sempat syok saat mendengar rumor Roger Danuarta telah tewas karena over dosis. Untunglah berita tersebut tidak benar.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Agus Apriyanto
2/9