6 Fashion Maia Estianty yang Harganya Membuatmu Bungkam, Ada yang Mencapai 1,6 Miliar!

Tak ada yang meragukan jumlah uang yang ada di dompet Maia Estianty. Itulah sebabnya kenapa dirinya selalu tampil dengan barang-barang super branded yang harganya seolah membuatmu kehabisan nafas.

Seperti apa sih? Simak selengkapnya di sini.

fashion seleb, fashion maia estianty

Bisa kamu tebak dari bentuknya, bros ini adalah produk dari Chanel. Baguette crystal cc brooch ini dibanderol 14 juta rupiah.


Hak Cipta: Instagram @maiaestianty_fashion
1/6
Album Artis