12 Potret Sudut Istana Anang - Ashanty yang Jarang Disorot, Kamar Bak Hotel di Basement - Perpustakaan

Rumah mewah Anang Hermansyah dan Ashanty tak lama lagi ditinggalkan. Untuk terakhir kalinya, Ashanty tunjukkan sudut-sudut dari rumah itu yang jarang disorot. Intip yuk foto-fotonya!

Istana Anang - Ashanty

Di dekat ruang makan, Ashanty meletakkan berbagai pajangan. Salah satu yang menarik perhatian adalah undangan pernikahannya dengan Anang yang masih disimpan sampai sekarang.


Hak Cipta: Youtube/The Hermansyah A6
5/12