Inilah Bukti Kalau Jadi Model Tak Harus Punya Fisik Sempurna

Banyak anggapan bahwa menjadi seorang model terkenal harus memiliki penampilan yang sempurna. Namun, para model tenar ini berkata lain! Meski fisik tak sempurna, tapi mereka bisa menjadi model yang dikenal dunia. Siapa saja? Yuk langsung simak!

Jumat, 21 Agustus 2015 10:01
Moffy

Moffy pertama kali dibina oleh Strom Models (agency Kate Moss) sejak usia 14 tahun, namun baru menjadi model sejak umur 18. Job pertamanya adalah pemotretan dengan majalah Pop.


Hak Cipta: © The Richest
2/10