G.NA Latihan Koreografi Hingga Lutut Lebam

G.NA Latihan Koreografi Hingga Lutut Lebam G.NA ©soompi.com

Kapanlagi.com - Penyanyi G.NA mengungkap bagaimana koreografi lagu barunya begitu keras sehingga membuat lututnya memar.
Senin (18/03), ia menulis, 'Foto ini diambil ketika aku menjalani syuting music video Oops. Seperti kalian lihat, lututku memar karena koreografi. Kasihan lututku! Namun karena music video ini bagus, semuanya terbayar!'


Meski lututnya nampak memar, G.NA tetap tersenyum ketika fotonya diambil. Ha itu tentu mengundang simpati dari fans. Mereka merasa bangga karena G.NA berusaha keras untuk koreografi lagunya.
G.NA tetap tersenyum meski lututnya memar. ©soompi.comG.NA tetap tersenyum meski lututnya memar. ©soompi.com

Sebelumnya pada tanggal 14 silam, G.NA merilis album BEAUTIFUL KISSES dengan single utama Oops. Saat ini G.NA pun tengah sibuk menjalani promosi. (soompi.com/sjw)

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(soompicom/sjw)

Rekomendasi
Trending