Perankan Seorang Ratu, Park Shin Hye: Aku Mual
foto: cine21.com
Kapanlagi.com - Meski telah membintangi sederet film, Park Shin Hye ternyata masih merasa nervous loh. Diakui sang aktris, ia sampai merasa mual saat melihat film barunya, THE TAILOR.
Setelah melakukan press screening, Park Shin Hye mengaku mual. Hal ini tentu saja langsung membuat awak media bingung.
"Maksudku, aku merasa sangat nervous sampai mual. Aku tak bermaksud membuat siapapun bingung," ujarnya sambil tertawa lepas.
Peran pertama Park Shin Hye menjadi ratu bikin sang aktris super nervous. @soompi.comPark Shin Hye merasa sangat nervous dengan peran barunya ini. Pasalnya ia memerankan seorang ratu untuk pertama kalinya.
"Aku tak pernah seperti ini saat menonton apapun. Karakterku ini sangat berbeda dengan sebelumnya karena aku harus menahan emosiku. Aku tak tahu bagaimana respon pemirsa melihat transformasiku," jelas Park Shin Hye seperti yang dilansir Soompi.
THE TAILOR mengisahkan tentang penjahit dalam masa Joseon. Ini juga merupakan film saeguk pertama yang membahas mengenai fashion. Penasaran seperti apa? Film baru Park Shin Hye ini baru akan premier 24 Desember mendatang di Korea.
#Yang Tak Kalah Hot
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
(soompicom/jje)
Editor:
Ayu Srikhandi
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
More Stories
Advertisement
Advertisement
