8 Momen Jirayut Bareng Soimah, Kompak bak Ibu dan Anak
Sejak didapuk sebagai host ajang LIDA dan Dangdut Academy Asia, sosok Jirayut mulai dikenal banyak orang. Bahkan, di kalangan host dan juri yang lain, Jirayut terlihat begitu akrab, salah satunya dengan Soimah.
Baik Soimah maupun Jirayut memang sering beradu candaan. Mereka berdua pun juga dikenal cukup dekat, sudah seperti ibu dan anak.
Nah, seperti apa sih momen kedekatan mereka berdua ini? Yuk, intip fotonya di sini!
Jumat, 01 November 2019 17:25
Soimah yang tak tahu gemas dengan Jirayut. Tapi Jirayut justru terlihat senang ketika bisa melihat Soimah bingung.
Hak Cipta: ©instagram.com/jirayutdaa4official
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
