in partnership with Indosiar

Sederet Kisah Perjuangan Ndarboy Genk, Lulusan UNNES yang Sempat Jual Motor Karena Tak Ingin Jadi Guru

Ada cerita menarik dibalik suksesnya Ndarboy Genk, pelantun lagu Mendung Tanpo Udan yang viral. Lelaki lulusan Universitas Negeri Semarang (UNNES) ini sempat ogah pulang ke kampung halaman karena tak mau turuti permintaan kedua orangtuanya.

Rupanya dahulu, kedua orangtua Ndaru alias Ndarboy Genk ini ingin anaknya menjadi guru setelah lulus kuliah. Namun hal tersebut tak diindahkan oleh Ndarboy Genk karena ia punya cita-cita untuk menjadi seorang musisi.

Selasa, 28 Desember 2021 12:01
Ndarboy Genk perjuangan guru jual motor

"Orang tua akhirnya mebebaskan pilihan tapi harus bisa bertanggung jawab. Bapak ibu ya pengennya saya jadi guru tapi mereka nggak bisa apa-apa," pungkasnya.


Hak Cipta: Muhammad Akrom Sukarya © KapanLagi.com
8/8