7 Potret Maternity Shoot Terbaru Franda, Menawan Berbalut Bunga-Bunga dan Gaun Kuning Terang - Netizen: Ibu Peri Cantik Sekali!
Tengah mengandung anak kedua, Franda tampak begitu menikmati momen kehamilannya. Tak heran kalau ia pun sampai melakukan maternity shoot beberapa kali. Kali ini, ia tampil cantik menawan dalam balutan bunga-bunga. Intip yuk foto-fotonya!
Sabtu, 30 April 2022 05:58
Sementara untuk riasan dan tata rambut, Franda tak neko-neko. Make up-nya flawless abis. Sementara rambutnya dibiarkan tergerai tanpa aksesoris.
Hak Cipta: instagram.com/gail.family
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
