Foto Adegan Film CINTA TAPI BEDA

CINTA TAPI BEDA adalah film yang mengetengahkan kisah dua insan dalam merajut asmara. Sayangnya, kisah itu harus mengalami lika liku karena berbeda keyakinan. 

Film arahan Hanung Bramantyo bersama Hestu Saputra ini mencoba menuai fakta bahwa saat ini banyak kejadian semacam itu di sekitar kita. Membicarakan soal agama bukanlah perkara yang mudah. Namun film arahan MVP Pictures ini mau menggambarkan kenyataan dalam sudut pandang sinematik.

Intip seperti apa filmnya lewat beberapa gambar berikut ini!

CINTA TAPI BEDA

Cinta antara dua orang yang berbeda agama ini menjadi fakta pahit yang ada dalam kehidupan sehari-hari.


Hak Cipta: KapanLagi.com®
7/12