Teaser Trailer WIRO SABLENG, Ini Reaksi Vino G Bastian - Sherina!

Kehadiran film WIRO SABLENG nampaknya memang sudah ditunggu-tunngu oleh penonton tanah air. Dan belum lama ini, teaser trailer dari project yang satu ini pun telah resmi di rilis. Sudah dilihat, berikut ini reaksi dan komentar dari para pemain seperti Vino G Bastian, Lukman Sardi hingga Sherina. Yuk simak penuturan mereka di sini!

Vino G Bastian - Sherina - WIRO SABLENG

"Gila, keren banget. Ini teaser trailer yang luar biasa walau dalam waktu singkat, pendek, tapi menggambarkan Wiro, suasana kerajaan. Gue juga penasaran how the CGI making dan menurut gue ini luar biasa. Semakin deg-degan nunggu trailer dan filmnya rilis," kata Lukman.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Muhammad Akrom Sukarya
2/8