Liburan Ke Jepang, Potret Livy Renata yang Makin Kawaii Saat Mengenakan Yukata - Disebut Netizen Sudah Cocok Jadi Warga Lokal

Livy Renata sejak beberapa hari yang lalu tengah berada di Jepang untuk berlibur. Selama di sana, selebgram sekaligus youtuber ini juga mencoba mengenakan pakaian tradisional Jepang, yukata. 

Disebut makin menggemaskan, ini potret Livy Renata saat mengenakan yukata. 

Senin, 29 Mei 2023 22:35
Livy Renata

Livy Renata mengunjungi sebuah kuil di Jepang. Di sana, ia menyewa yukata untuk ia pakai ketika berkeliling kuil. Selebgram satu ini terlihat semakin cantik. 


Hak Cipta: ©instagram.com/livyrenata
1/8