Pengalaman Kocak Aurelie Moeremans Saat Naik Pesawat, Ada Ibu-Ibu Tertidur Nyaman di Bahunya

Pengalaman Kocak Aurelie Moeremans Saat Naik Pesawat, Ada Ibu-Ibu Tertidur Nyaman di Bahunya
Aurelie Moeremans (credit: Kapanlagi.com/Budy Santoso)

Kapanlagi.com - Aurelie Moeremans memang cantik banget. Tapi di balik itu semua, dia juga punya sisi humoris yang sering bikin netizen ketawa. Seperti beberapa waktu lalu nih saat ia sedikit curhat pengalamannya saat sedang naik pesawat.

Aurelie mengunggah foto saat dirinya tengah berada di pesawat. Di foto itu ia tampak sedikit melotot dan di sampingnya tampak ibu-ibu yang tengah tertidur dengan pulas. Ibu-ibu ini nih yang bikin Aurelie curhat.

1. Nggak Bisa Gerak

(credit: instagram.com/aurelie)

"Guys, kalo kalian naik pesawat terus samping kalian ada ibu-ibu random mulai nyaman tidur di pundak kalian, kalian gimana? Sempit bossss! Sejam lebih aku bingung harus ngapain LOL. Pagi yang absurd," curhat Aurelie.

Aurelie pastinya nggak enak dong mau bergerak, takut ibunya bangun. Tapi kasihan juga ya dia pasti merasa nggak nyaman karena kesempitan.

(Di tengah kondisi kesehatan yang jadi sorotan, Fahmi Bo resmi nikah lagi dengan mantan istrinya.)

Rekomendasi
Trending