in partnership with Indosiar

8 Potret Sridevi DA5 yang Disebut Jadi Calon Penerus Rara LIDA, Aksi Panggungnya Tuai Pujian Para Juri

Serli Artika Sridevi atau akrab disapa Sridevi merupakan salah satu peserta Dangdut Academy 5 yang penampilannya curi perhatian netizen hingga para juri. Sridevi berhak tampil di babak utama setelah lolos dari konser Fifty-Fifty pada 1 September 2022 lalu.

Btw, Kenapa Sridevi disebut jadi penerus Rara LIDA? Yuk kita simak artikel berikut ini sampai habis ya.

Sridevi Prabumulih Rara LIDA

Pada babak Final Audition, Sridevi yang membawakan lagu 'Sumpah Benang Emas' sukses memukau juri dan mendapatakan 3 SO dari Nassar, Reza Zakarya, dan Dewi Perssik. 


Hak Cipta: instagram.com/sridevi_03
6/8
Album Artis