Tampil Fresh dengan Gaya Rambut Berponi, 8 Potret Ussy Sulistiawaty Dipuji Bak ABG - Nggak Kelihatan Sudah Jadi Ibu 5 Anak

Penampilan Ussy Sulistiawaty selalu menarik untuk dibahas. Meski usianya yang sudah kepala 4, tapi gaya Ussy selal terlihat awet muda. Apalagi baru-baru ini ia tampil dengan style rambut baru. Banyak yang bilang kalau istri Andhika Pratama itu tampak seperti ABG. Intip foto-foto terbarunya yuk!

Selasa, 22 Maret 2022 18:10
Ussy Sulistiwaty

Nggak cuma gara-gara gaya rambut, selama ini style berpakaian Ussy juga membuat dirinya selalu tampil awet muda.


Hak Cipta: instagram.com/ussypratama
3/8