FOTO: Keliling Eropa, Mewahnya Bulan Madu Romantis Nina Zatulini

Saat ini Nina Zatulini dan suaminya, Chandra Tauphan sedang menikmati bulan madu romantisnya ke negara-negara indah di Eropa. Setelah menikmati keindahan Austria, Belanda, dan Jerman, kali ini mereka sampai di negara paling romantis di dunia, Perancis. Penasaran seperti apa serunya? Intip foto-fotonya yuk!

Jumat, 11 Maret 2016 15:00
Bulan Madu Nina Zatulini ke Eropa

Menjelajah Swiss, Nina dan Chandra pun memutuskan untuk singgah ke puncak Gunung Titlis yang terletak di kota Engelberg. Keren banget ya!


Hak Cipta: © instagram.com/chandratauphan
8/11
Album Artis