FOTO: Hadiri WTF 2018, Jokowi Sempat Selfie Bareng Para Penonton!

Kehadiran dari Presiden Jokowi dalam acara festival musik We The Fest 2018 ini memang begitu menarik perhatian pengunjung. Dengan penjagaan ketat, beliau nampak menikmati penampilan dari beberapa musisi di atas panggung. Selain juga sempat beli merchandise, Jokowi juga penuhi keinginan beberapa penonton yang ingin selfie bareng. Yuk simak kisah selengkapnya di sini!

Senin, 23 Juli 2018 21:01
Jokowi - WTF 2018

Pria kelahiran Surakarta, Jawa Tengah ini nampaknya juga menikmati penampilan dariĀ White Shoes and The Couples Company. Terutama saat band tersebut sempat bawakan beberapa lagu-lagu daerah seperti Lembe-Lembe dan Tam-Tam Buku.


Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Agus Apriyanto
3/8
Album Artis