Usia Genap 1 Tahun, Intip 9 Potret Baby Air yang Makin Ganteng dan Disebut Pangeran Tampan - Gemesin Banget

Tanggal 18 September 2021 kemarin, Air Rumi Akbar 1453 anak Ammar Zoni dan Irish Bella baru saja ulang tahun. Kini di usianya yang genap 1 tahun, Baby Air semakin ganteng bahkan disebut pangeran tampan oleh netizen. Nah, seperti apa sih potretnya? Intip yuk foto-fotonya.

Baby Air Anak Ammar Zoni dan Irish Bella

Anak Ammar Zoni dan Irish Bella, Air Rumi Akbar 1453 baru saja ulang tahun pada tanggal 18 September kemarin.


Hak Cipta: instagram.com @airrumiakbar1453
1/9