9 Karakter Pria K-Drama Baru Yang Siap Mencuri Hati Para Wanita

Drama Korea datang silih berganti. Satu tamat pasti yang lainnya siap menggantikan dengan cerita yang nggak kalah bagus dan aktor-aktor tampan pun kembali menyegarkan mata. Berikut ini deretan aktor dan karakternya dalam drama yang akan segera hadir serta siap mencuri hai para wanita pecinta K-Drama. Yuk simak!

9 karakter di drama baru

Ji Chang Wook akan berperan sebagai No Ji Wook dalam drama Suspicious Partner, seorang pria yang bisa melakukan apapun tapi akhirnya memilih menjadi jaksa atas permintaan sang ayah. 


Hak Cipta: © SBS
1/9