Mobil yang Diiklankan BTS Banjir Pesanan, Hyundai Sampai Kelabakan
BTS © AFP
Kapanlagi.com - Hyundai kelabakan memenuhi pesanan Palisade, mobil model terbaru yang dirilis pada Desember 2018 lalu. Nggak menutup kemungkinan hal ini dikarenakan kepopuleran BTS sebagai model iklannya.
Diungkapkan, total pemesanan untuk Palisade mencapai 59 ribu unit di pasar Korea Selatan. Ini lebih dari dua kali perkiraan Hyundai saat perilisian mobil barunya tersebut.
Diungkapkan, Hyundai mengestimasi pemesanan Palisade di tahun 2019 ini sebanyak 25 ribu unit. Karena hal itu lah, perusahaan mobil ternama asal Korea tersebut cukup kesulitan memenuhi permintaan.
Advertisement
1. Harus Tunggu 10 Bulan
Karena permintaan yang membludak, tentunya butuh waktu produksi yang makin lama. Bahkan dalam beberapa kasus, pembeli diminta menunggu sampai 10 bulan untuk mendapatkan mobil pesanannya ini.
Sejak awal, BTS sebagai brand ambassador memang aktif mempromosikan Hyundai Palisade ini. Bahkan saat hadir di 2019 Grammy Awards lalu, mereka juga turun dari SUV yang diiklankan. Melihat kepopuleran BTS ini, tentu nggak heran kalau produk-produk yang mereka modeli juga sukses.
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
2. Parfum Jungkook BTS
Jungkook BTS baru saja bikin heboh Korea Selatan gara-gara membuat produk pewangi pakaian Downy laris manis dan habis stok setelah dia bilang memakai brand tersebut untuk pengharum bajunya.
Kali ini parfum sang idol juga bikin penggemarnya penasaran berat, ternyata dia memakai BULGARI eau de toilette yang versi OMNIA PARAIBA. Harganya di salah satu marketplace sekitar Rp 600 ribuan.
#Berita HOT Lainnya
Selfie V BTS - Park Bo Gum, Wajah Tanpa Makeup & Tetap Ganteng Banget
Ultah, J-Hope BTS Beri Donasi Rp 1,2 Miliar untuk Anak-Anak Kurang Mampu
Perayaan Ulang Tahun J-Hope BTS Disiarkan Live, Justru Muncul Sasaeng Fans?
Reaksi Luna Maya 'Fangirling' Lihat RM BTS Hadir di Grammy Awards 2019
Hadiri Grammy Awards 2019, BTS Pakai Setelan Jas Karya Desainer Korea
(kpl/jje)
Ayu Srikhandi
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
