FOTO: Cantik Bikin Pangling, Minzy 2NE1 Dituding Oplas Berlebihan
Minzy 2NE1 © ayominzy.wordpress.com
Kapanlagi.com - Saat 2NE1 tengah vakum, bukan berarti Minzy nggak boleh tetap eksis dong? Magnae girlband YG Entertainment itu tampak muncul ke muka publik, menyapa awak media dalam acara premiere film JOY.
Digelar kemarin lusa (2/3), Minzy yang punya nama asli Gong Min Ji itu tampak mengenakan coat tebal warna cokelat yang soft. Bukan OOTD Minzy 2NE1 nih yang mencuri perhatian publik, melainkan wajah sang idol.
Muncul dengan warna dan style rambut baru, Minzy sepertinya sudah tumbuh menjadi wanita dewasa. Selain itu, ia pun tampak jauh berbeda lebih cantik daripada sebelumnya.
Minzy 2NE1 cantiknya bikin pangling. © istimewaPunya pipi tembem nggemesin, gadis kelahiran 1993 itu pancarkan aura yang begitu mempesona sampai bikin pangling. Ia bukan lagi Minzy yang selalu tampil SWAG boyish dan kini makin feminim saja.
"Dia terlalu banyak operasi plastik dan tampak nggak bagus," "jujur saja, aku nggak tahu bagaimana wajah asli Minzy seperti apa, karena make up-nya selalu tebal," "aku penasaran berapa kali ia oplas," "dia makin cantik," komentar beberapa netizen berdasarkan Netizen Buzz.
Benar makin cantik dan bikin pangling, tapi ternyata tak semua orang berpikir positif akan perubahan Minzy tersebut. Tetap ada saja tuduhan mengenai operasi plastik pada pelantun Come Back Home ini. Menurutmu?
Simak Berita Hot Lainnya Berikut!!
'SASSY GIRL 2' Cha Tae Hyun & Victoria fx Tentukan Tanggal Rilis
Sempat 'Perang' Komentar Dengan Fans K-Pop, Uus Cuma Mengingatkan
Jang Ki Ha, Kekasih IU 'Denda' Mantan Pacar Palsu Puluhan Juta
Dianggap Sindir Fans K-Pop & Jadi Trending Topic, Uus Buka Suara
FOTO: Stylist Elegan, Victoria & Krystal fx Menang Penghargaan
(Di luar nurul, Inara Rusli dilaporkan atas dugaan perselingkuhan dan Perzinaan!)
(net/kkd)
Kiky Kurnia Dewi
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
