23 Tahun di Bollywood, Awal Karir Shahrukh Khan Bikin Nostalgia!
Aktor tampan Shahrukh Khan genap 23 tahun menapaki karir di Bollywood. Ketenarannya dimulai dari perannya di beberapa film berikut ini yang perlahan membuatnya mencapai popularitas. Tak banyak yang tahu sebelum judul filmnya menjadi hits, Shahrukh pernah membintangi film berikut. Simak selengkapnya di sini yuk!
Jumat, 26 Juni 2015 03:38
Setelah ibunya meninggal pada tahun 1991, Shahrukh Khan pindah ke Mumbai. Ia kemudian membintangi film yang berjudul DEEWANA di tahun 1992 sebagai peran utama dengan lawan main Divya Bharti. Film tersebut menjadi Box Office dan membawa Shahrukh sebagai pemenang Aktris Pendatang Baru Terbaik.
Hak Cipta: @indianexpress.com
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
