8 Potret Ulang Tahun Sharad Sharan Sutradara Sinetron 'DIA YANG KAU PILIH', Meriah Dihadiri para Pemain

Kebahagiaan tengah menyelimuti Sharad Sharan. Sutradara sinetron DIA YANG KAU PILIH itu baru-baru ini berulang tahun. Menariknya lagi, momen spesial itu dirayakan dengan penuh kehangatan bersama para pemain. Berikut selengkapnya. 

Ulang Tahun Sharad Sharan

Bagi Mona Ratuliu sendiri, ulang tahun Sharad adalah kesempatan untuk mengenang perjalanan kariernya. Masih lekat di ingatannya, ia pernah jadi figuran di karya garapan Sharad.


Hak Cipta: instagram.com/monaratuliu/tagged
3/8