Deretan Teori Fans Menarik Tentang MV 'Black Mamba' aespa: Ada Koneksi dengan Kai EXO, BoA, Sampai NCT?

Belum lama ini aespa resmi debut dan merilis music video Black Mamba. Seperti yang diketahui, girl grup K-Pop baru dari SM Entertainment tersebut mengangkat konsep yang begitu menarik dan tak biasa.

Berikut ini ada deretan teori fans soal MV Black Mamba dari aespa. Penasaran?

Selasa, 24 November 2020 14:48
aespa Black Mamba

Di salah satu scene Ningning sempat melihat Black Mamba di monitor yang tampak seperti CCTV untuk dunia AI mereka. Kupu-kupu yang jadi signature Ningning terbang ke member lain.

Banyak yang bilang kalau itu adalah cara Ningning memberi peringatan pada member lain kalau Black Mamba sudah muncul di dunia AI mereka.


Hak Cipta: Credit: SM Entertainment
6/8