Banting Tulang Sampai Pegal-Pegal, Nikita Mirzani: Gue Nggak Laku Jadi Lonte
Diterbitkan:
Nikita Mirzani @ instagram.com/nikitamirzanimawardi_17
Kapanlagi.com - Dalam konten vlog terbarunya di YouTube, Nikita Mirzani memamerkan set komputer gaming untuk sang putra, Azka Raqilla Mawardi. Bukan pc gaming biasa, hadiah spesial untuk Azka ini tentunya dibanderol dengan harga tinggi karena spec dewa yang dimilikinya.
Namun ternyata ada pemandangan yang cukup mencuri perhatian di tengah-tengah syuting video berlangsung. Merasa lelah dan tubuhnya pegal-pegal, Nikita Mirzani memilih untuk treatment pijat.
Advertisement
1. Kerja Banting Tulang
Terlihat berbaring dengan hanya memakai pakaian dalam, Nikita Mirzani pun membuat pengakuan mengejutkan, "Lagi pijet dulu nih ya bebs ya, karena badanku udah retak, rusak, pegel, cari duit susah. Aduh, pake nggak laku gue lagi jadi lonte begini nih nasibnya."
Tentu saja apa yang disampaikan oleh wanita yang biasa dipanggil dengan sebutan Nyai ini hanyalah bercanda. Terlebih ia juga bicara dengan nada nge-gas khas Nikita yang bikin ngakak netizen.
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
2. Dekat dengan Gofar Hilman
Sebelumnya, Nikita sempat menjalani wawancara bersama Miss Boiyen di kanal YouTube-nya. Di sanalah ia mengaku hubungannya dengan Gofar Hilman memang dekat, namun Nikita pernah sengaja bersikap cuek pada penyiar radio bertato itu.
"Dulu kan dia udah punya pacar, aku juga punya pacar. Dulu waktu aku nikah, Boiyen, dia sempet WhatsApp, tapi dicuekin gitu," kata Nikita.
Seputar Nikita Mirzani:
Buka-Bukaan, Judika Ngaku Paling Gak Tahan Melihat Duma Riris Nari-Nari Pakai Lingerie
Instagram Wijin Kayak Asrama Putri, Gisella Anastasia Kesal dan Minta Mute Account
Dulu Dicuekin, Sekarang Nikita Mirzani Malah Nempel Terus ke Gofar Hilman
Nikita Mirzani Ngaku Nggak Ada Akhlak, Ini yang Bikin Gofar Hilman Jatuh Cinta
Ditanya Soal Hubungannya dengan Gofar Hilman, Nikita Mirzani: Ini Pure Pakai Hati
(Ramai kabar perceraian dengan Raisa, Hamish Daud sebut tudingan selingkuh itu fitnah.)
Berita Foto
(kpl/sry)
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Deretan Aksesori yang Bikin Gadget Gen Z Makin Ciamik, Wajib Punya Nih!
