Edies Adelia Merasa Tak Patut Curigai Nafkah Suami
Edies Adelia © KapanLagi.com
Kapanlagi.com - Pesinetron Edies Adelia terkejut ketika diditetapkan sebagai tersangka atas kasus tindak pidana pencucian uang. Ia pun telah dua kali mangkir dari panggilan polisi.
Radhitya Yosodiningrat, selaku pengacara mengungkapkan kalau kliennya tidak menyangka karena dijerat dengan pasal 5 TPPU alias tindak pidana pencucian uang.
"Bener Edies sudah jadi tersangka, dia diduga dengan pasal 5 TPPU (Tindak Pidana Pencucian Uang). Nah, di situ pasal intinya dia nerima transferan dana, Edies seharusnya menduga sepatutnya (uang) dapat dari kejahatan,” kata Radhitya kepada wartawan, Selasa (4/3).
Edies Adelia © KapanLagi.comBaca Juga:
Namun, ditambahkan Radhitya, sebagai seorang istri tidak sepatutnya Edies berburuk sangka pada suaminya, Ferry Setiawan, hingga menanyakan darimana nafkah yang diberikan berasal.
"Tidak ada kepatutan Edies menduga uang itu didapat dari tindak kejahatan," tandasnya.
Baca Juga:
Ditelantarkan Suami, Nikita Mirzani Nangis Setiap Malam
Jonas Rivanno: Ini Urusan Hati, Kenapa Harus Dipersoalkan Sih
Acha Septriasa Bangga Pada Sang Pacar, Ditto Rukmana
Rujuk, Guntur Bumi Makin Sayang Sama Puput Melati
Pasien Sakit Mata, Guntur Bumi Kucuri Pakai Jeruk Nipis
Tata Liem Bantah Jadi Penyebab Putusnya Bella Shofie dan Meidian
(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)
(kpl/aal/dar)
Sahal Fadhli
Advertisement
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
