Belajar Mandiri, 8 Potret Apartemen Beby Tsabina di Amerika yang Super Nyaman
Artis cantik Beby Tsabina diketahui tengah melanjutkan kuliahnya di Amerika Serikat, tepatnya di Western Michigan University. Bakal hidup mandiri di negara orang tanpa keluarga, intip potret apartemen Beby Tsabina yang nyaman banget.
Senin, 12 September 2022 20:23
Kuliah di Western Michigan University, Beby Tsabina hidup mandiri tanpa orang tua. Di apartemen ini, ia tinggal bersama salah satu temannya.
Hak Cipta: YouTube.com/Beby Tsabina TV
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
